PRAKTIKUM MODEL PENYARINGAN DARAH DALAM GINJAL

LAPORAN HASIL MODEL PENYARINGAN DARAH DALAM GINJAL


KELOMPOK 4:
  1. FRANSISCO OKTOSICO DAMAR P.
  2. GABBY NOVELITA M.
  3. KHOLISH NAUFAL P.
  4. RYRYT ERLYNA R.I.
Bahan dan alat:
  1. 200 mL air 
  2. 2 mL pewarna makanan warna merah
  3. 1 sendok tepung terigu 
  4. 1 buah pengaduk 
  5. 2 gelas kimia ukuran 500 mL
  6. 1 buah corong
  7. 1 buah kertas saring
Langkah kerja
  1. Masukkan 1 sendok makan tepung terigu, 3 tetes pewarna makanan, air 200 mL kedalam gelas kimia lalu aduk hingga tercampur merata
  2. Susunlah alat seperti gambar                                                                                                                       Hasil gambar untuk perangkat model penyaringan darah
  3. Tuangkan hati hati sebagian campuran yang dibuat,di atas kertas saring
  4. Amati hasil penyaringan yang terbentuk
Diskusikan
  1. Bagaimana perbedaan air dari larutan hasil penyaringan dan bahan awal sebelum disaring?
  2. Apa yang menyebabkan berbeda?
  3. Bila rangkaian percobaan diumpamakan badan Malpighi,maka
  • Corong dan kertas saring diumpamakan sebagai bagian apakah badan Malpighi
  • Gelas kimia diumpamakan sebagai bagian apakah pada badan Malpighi
Jawab:
  1. Bahan awal sebelum disaring air lebih kental, hasil penyaringan air lebih jernih
  2. Karena melewati proses penyaringan
  3. Maka:
  • Diibaratkan sebagai Glomerulus
  • Diibaratkan sebagai kapsula bowman
Kesimpulan:
Air hasil penyaringan lebih jernih dibandingkan dengan air sebelum disaring(filter)

LAMPIRAN























Komentar

Posting Komentar

Postingan Populer